Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

Pembelajaran Berdiferensiasi dan Penerapannya

Gambar
  Pembelajaran Berdiferensiasi dan Penerapannya Terbit          : Rabu, 22 Februari 2023 Penulis          : Hasriani Sumber        : Siedoo, Portal Guru Berbagi, dan Modul PGP e-mail           : hasrianiani541@gmail.com     Pembelajaran berdiferensiasi adalah pembelajaran yang mengakomodir kebutuhan belajar murid. Defenisi yang menyatakan bahwa Pembelajaran Berdiferensiasi adalah usaha guru untuk menyesuaikan proses pembelajaran di kelas untuk memenuhi kebutuhan belajar individu murid. Sehingga, dalam pembelajaran ini, guru secara aktif untuk mengidentifikasi kebutuhan belajar murid agar pembelajaran yang diberikan lebih bermakna dan tujuan pembelajaran dapat dicapai peserta didik dengan baik, karena menyesuaikan kebutuhan belajar murid. Mengapa pembelajaran berdiferensiasi ini penting dilakukan? Karena Setiap anak adalah pribadi yang unik. Meskipun dalam proses perkembangannya terdapat banyak kesamaan, namun tetap setiap anak akan memiliki keunikan tersendiri yang ber

Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4

Gambar
  Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Pendidikan Guru Penggerak Modul 1.4   Penulis : Hasriani, S.Pd. Unit Kerja : SMA Negeri 1 Malunda CGP Angkatan 7, Kabupaten Majene Sulawesi Barat 6 Januari 2023 Refleksi adalah kegiatan yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kegiatan evaluasi yang berlanjut dan berjenjang (Yulianto,2022). Dengan adanya refleksi, akan diperoleh informasi positif tentang bagaimana kita meningkatkan kualitas belajar mengajar, serta menjadi bahan sejauh mana hasil belajar tercapai. Aktivitas refleksi ini dapat digunakan untuk peninjauan pada setiap kegiatan sehingga mendapatkan gambaran kondisi dari sebuah kegiatan tersebut. Hal ini membuat potensi setiap individu dan sebuah grup bisa lebih terlihat. Menurut Ernesta (dalam Suwidiyanti:2022) dalam artikelnya menjelaskan ada banyak model dalam melakukan refleksi, salah satu model refleksi yang dapat diterapkan yakni 4F: Fact, Feeling, Finding, Future. Saya akan merefleksi aksi nyata dalam modul 1.4 ini

Artikel Aksi Nyata Modul 1.4

Gambar
    Diterbitkan : 6 Februari 2023 Sumber : LMS Guru Penggerak Modul 1.4 Budaya Positif Penulis : Nama: Hasriani, S.Pd SMA Negeri 1 Malunda CGP Angkatan: 7 Kabupaten Majene, Sulawesi Barat   1. Latar Belakang Pendidik dan peserta didik merupakan komponen penting dalam sistem pendidikan. Kedua komponen ini saling berinteraksi dalam proses pembelajaran untuk mewujudkan tujuan pendidikan yang diinginkan. Oleh karena itu, pendidik sangat berperan besar sekaligus menentukan ke mana arah potensi peserta didik yang akan dikembangkan serta peserta didik juga diharapkan mampu menjadi penggerak laju reformasi pada saat ini dan sekaligus menjadi tolak ukur kemajuan suatu bangsa. Adapun tujuan pendidikan menurut Ki Hajar Dewantara yakni “ menuntun segala kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak itu, agar mereka sebagai manusia dan anggota masyarakat dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan